Categories
Notes

Satu Bulan Magang di Dicoding

Sudah satu bulan lewat beberapa hari ini saya magang di Dicoding yang berkantor di Bandung. Bagi yang belum pernah mendengar namanya, Dicoding adalah salah satu penyedia kursus online di Indonesia yang telah bekerja sama dengan beberapa perusahaan multinasional, seperti Google, Microsoft, IBM, dan Samsung. Throwback Feburari lalu, saya masih galau untuk melanjutkan kuliah di semester […]

Categories
Development

Deploy via FTP dengan Yarn dan ftp-deploy

Sebelumnya untuk deploy via FTP, saya biasa menggunakan git-ftp. Untuk proyek-proyek backend, git-ftp sangat pas untuk kebutuhan saya biar nggak perlu pilih file 1-1 yang perlu diunggah. Ini karena git-ftp memanfaatkan commit git untuk menentukan file mana saja yang akan diunggah. Tapi ketika saya mengerjakan proyek frontend, maka semua file source juga akan terunggah karena […]

Categories
Perjalanan

2017 in Review

Saya baru sadar, ternyata tahun lalu saya tidak pernah menulis di blog ini. Saya merasa 2017 adalah tahun yang sibuk dan banyak hal-hal baru yang saya temukan. Meskipun begitu, saya juga merasa banyak melakukan hal yang nirmanfaat dan buang-buang waktu. Puncaknya, beberapa hari di awal tahun ini, saya sempat down karena terlalu memikirkan apa yang […]

Categories
Events

BEKRAF Developer Day 2016

Assalamu’alaikum. Sudah lama ternyata sejak postingan terakhir yang saya tulis. Dan pasti setelah sekian lama, saya selalu memulai dengan prolog yang kurang lebih sama seperti yang teman-teman baca ini. Tidak sedikit orang yang berkata rutin menulis itu bagus karena lama-lama tulisan akan mengalir dengan sendirinya. Dan saya ingin mengetes kebenarannya. Hari Sabtu (30/7) lalu, Saya […]

Categories
Events

TechTalk #85: Latest Frontend Technology

Akhirnya, setelah sekian lama, TechTalk muncul lagi. Dan tau-tau udah episode 85. :D. Saya agak telat sih, jadi kurang tau yang bagian depan. Ohya materi episode ini Latest Frontend Technology yang dibawakan oleh Mas Rijalul Fikri. Build Tools Saya masuk udah sampai bagian build tools. Di presentasinya, sekarang ini build tools bisa dibagi menjadi 3 […]